Imajinasi kultural

Imajinasi Kultural Dan Mimpi Perempuan Untuk ‘Menjadi’

Proses yang dialami perempuan tak pernah usai. Dari kelahiran hingga tutup usia, tak ada satu peristiwa pun dapat diabaikan. Dari meraba pengetahuan, budaya, nilai moral hingga menubuhkannya dalam aktivitas...

Perempuan, Pembangunan dan Lingkungan Hidup

“Hari itu di Obi, satu lagi ibu telah gugur. Ibu yang mengalami pendarahan saat melahirkan, air ketubannya sudah habis begitu pula bayinya. Akan tetapi perjalanan yang harus ditempuh sangatlah...
Seminggu terakhir fokus pengembangan konten sosmed, belum ada insight lebih lanjut.

Kekuatan Pendidikan Perempuan

Mary Wollstonecraft merupakan seorang feminis liberal dan salah satu pelopor pendidikan untuk perempuan yang hidup pada tahun 1759-1799. Pada masanya, posisi sosial dan ekonomi perempuan di Eropa boleh dibilang...
Rekapitulasi dan Refleksi Progresivitas Hak Reproduksi Perempuan Sepanjang 2022: Pembatalan Perlindungan Konstitusi AS pada Hak Aborsi Roe v Wade

24 Juni 2022, Pembatalan Perlindungan Konstitusi AS pada Hak Aborsi Roe v Wade

Dunia digemparkan oleh pembatalan perlindungan hak aborsi Roe v Wade di Amerika Serikat. Padahal, AS identik dengan semangat liberalisme dan pionir dalam HAM serta demokrasi. Pilihan aborsi sudah dilindungi...
Mitos Kehamilan yang Merugikan Perempuan, Memang Masih Ada?

Mitos Kehamilan yang Merugikan Perempuan, Memang Masih Ada?

“Memang, masih ada ya yang menjalani proses melahirkan bukan ke tenaga kesehatan?” “Lho, kok bisa sih, kondisi kehamilannya sedang dalam bahaya, tapi didiamkan saja? Gak ada yang ngasih tau, kah?” “Ramuan...
Kehamilan tidak direncanakan

Konseling Kehamilan Tidak Direncanakan

Mengalami Kehamilan Tidak Direncanakan bisa membuat anda merasa berada di situasi yang mengerikan. Kehamilan anda ini merupakan pengalaman pertama, ditambah lagi tidak terencana. Berapapun usia anda, kehamilan yang tidak...

Apakah Benar Infeksi Menular Seksual Dapat Menyebar melalui Toilet Duduk?

Pernahkah kamu mendengar desas-desus bahwa infeksi menular seksual (IMS) dapat menyebar melalui toilet duduk? Desas-desus ini biasanya lahir dari pandangan bahwa area genital dan urinaria memiliki posisi yang berdekatan...
emma watson aborsi

Rihanna, Billie Eilish, hingga Emma Watson Menentang Larangan Aborsi, Mengapa?

Dari tahun ke tahun, upaya untuk meloloskan undang-undang yang berpotensi melarang tindakan aborsi hampir selalu ada. Ini terjadi sepanjang waktu di seluruh dunia karena aborsi memang menjadi topik yang...

POPULER