Rilis Penyikapan Situasi Layanan Aborsi di Indonesia: Bukti Pengabaian Negara atas Kesehatan Reproduksi
Berdasarkan pemantauan media yang dilakukan oleh Koalisi Kesehatan Seksual dan Reproduksi Indonesia (KSRI), dalam rentang waktu Februari sampai dengan Agustus 2020, ditemukan setidaknya 8 (delapan) kasus yang berkaitan dengan...
Jika Misoprostol Tersedia di Indonesia
Ketika melihat brosur online Pelatihan Bidan melalui WhatsApp, Marwa Yustina langsung tertarik. Ia mendaftarkan diri sebagai peserta dan diterima. Sehari sebelum pelatihan, ia berangkat dari Puskesmas Wayamli, Kecamatan Maba...
Apakah Benar Infeksi Menular Seksual Dapat Menyebar melalui Toilet Duduk?
Pernahkah kamu mendengar desas-desus bahwa infeksi menular seksual (IMS) dapat menyebar melalui toilet duduk? Desas-desus ini biasanya lahir dari pandangan bahwa area genital dan urinaria memiliki posisi yang berdekatan...
“… Saya tidak punya pilihan” : Upaya Mendapatkan Layanan Aborsi Aman di Indonesia
Mendengar kata Aborsi, banyak dari kita yang langsung membangun tembok tinggi dan menutup telinga, berpura-pura tidak pernah mendengar atau tidak melihat ada manusia lain yang sedang berjuang mendapatkan haknya....
Imajinasi Kultural Dan Mimpi Perempuan Untuk ‘Menjadi’
Proses yang dialami perempuan tak pernah usai. Dari kelahiran hingga tutup usia, tak ada satu peristiwa pun dapat diabaikan. Dari meraba pengetahuan, budaya, nilai moral hingga menubuhkannya dalam aktivitas...
Punya Keinginan Ingin Cepat Nikah? Hati-Hati Cinderella Complex!
Halo, Puan! Kita pasti sudah terlalu sering mendengar ungkapan-ungkapan ini :
“Capek kuliah,mau nikah aja biar bahagia tiap hari ga ada beban.”
“Orang yang nikah kayaknya hidupnya sempurna banget ya.”
“Capek pacaran...
Apa itu Kehamilan Tidak Diinginkan dan Kehamilan Tidak Direncanakan?
(Diterjemahkan oleh Zulkamal Hidayat Z dan Bernadia Hastiwi W.)
Kehamilan Tidak Direncanakan (KTD) dan Kehamilan Tidak Diinginkan memiliki konsekuensi yang penting bagi perempuan, laki-laki, janin dan kehamilan itu sendiri, serta...
Mari kita Memahami Gender
Kata Gender berasal dari bahasa Inggris yang berarti jenis kelamin (John M. echols dan Hassan Sadhily, 1983: 256). Secara umum, pengertian Gender adalah perbedaan yang tampak antara laki-laki dan...












